Dasar dasar adobe premiere pro cc

Banyak orang-orang ingin belajar mengedit video menggunakan adobe premiere pro cc tapi masih banyak yang belum tau dasar-dasarnya. karena sebelum kita mengedit video kita harus paham terlebih dahulu dasar-dasar menggunkan adobe premiere pro cc. untuk itu TEKNOWTEK membuat artikel ini

Pada kesempatan kali ini saya akan membahas tentang dasar-dasar adobe premiere pro cc tapi pada dasarnya versi apapun sama, mau itu versi cc ataupun cs karena sama saja adobe premiere yang membedakan hanya tataletaknya saja jadi jangan bingung jikalau kamu menggunakan versi yang berbeda dengan saya. kali ini saya menggunkan adobe premiere pro cc. oke langsung saja cekidot!

  1. Welcome page
    Di bagian ini kamu akan memilih mau membuat project yang baru atau membuka project sebelumnya. jika kamu mengklik new project, kamu akan di sembahkan tampilan page, jika kalian masih pemula saya sarankan kalian jangan mengubah menu-menu disini kecuali name dan location. location yaitu dimana project kamu akan disimpan dan name nama untuk project kalian
  2. Timeline
    Timeline pada dasarnya tempat kalian mengedit video disini kita bisa menerapkan effect,transisi,penggabungan antara suara dan video dan lain-lain.
  3. Program      
    Program pada dasarnya tempat menampilkan hasil yang sedang kalian edit di timeline atau menampilkan hasil video editan kalian
  4. Project
    Project pada dasarnya tempat menampilkan video dan musik yang kamu inport
  5. Source
    Source pada dasarnya dimana kalian akan melihat video yang akan dibuka  
  6. Mark in & mark out  
    Mark in dan mark out pada dasarnya yaitu untuk memotong video yang kalian ingin kan saja. mark in yaitu untuk menentukan awal mulainya video anda dan mark out untuk menentukan akhir video anda
  7. Adjustment layer                          Adjustment layer pada dasarnya yaitu untuk menyatukan video yang kalian edit atau yang sudah kalian mark in & mark out agar tidak berantakan saat menerapkan effect
  8. Render in to out
    Render in to out yaitu digunakan saat kalian menggunakan effect yang banyak maka seketika komputer kalian akan terasa lemot nah oleh karena itu gunanya render in to out yaitu untuk merender effect-nya keluar sehingga walaupun kalian menggunakan effect yang banyak maka akan tetap terasa enteng.
  9. exp and screen (shift+~)  
    Gunanya untuk memperbesar layar dan mempermudah proses pengeditan. jika saat kita menekan program lali klik tombol (shift+~)maka layar akan fullscreen pada tab program saja dan juga kalian bisa menggunkannya pada timeline dan lain-lain.
  10. Rendering
    Untuk rendering yang paling efisien kalian pilih format H.264 kalau kalian setting dengan format avi maka akan banyak memakan banyak spes dan jika kalian tidak tau settingan secunce maka hasil akan pecah.
Oke sekian pembahasan mengenail dasar-dasar adobe premiere pro cc, mohon maaf jika ada kesalahan dalam penyampaiannya, dan jika artikel ini bermanfaat silahkan like dan share:)

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Dasar dasar adobe premiere pro cc"

Post a Comment