Cara menampilkan menu yang tersembunyi di windows 7 (Godmode)

CARA MENAMPILKAN MENU YANG TERSEMBUNYI DI WINDOWS 7(GODMODE)

Banyak sekali menu-menu yang tersembunyi di windows 7, dari beberapa menu yang tersembunyi ini TEKNOWTEK akan membahas cara menampilkan menu yang tersembunyi di windows 7 yaitu menu GodMode. Didalam menu godmode ini kalian tidak perlu susah-susah mengatur sesuatu di windows kalian dengan menggunakan langkah-langkah lain, dengan menu godmode ini kalian dapat mengatur windows kalian dalam satu jendela yaitu godmode ini. Jadi cukup membantu juga menu godmode ini bukan:D.. Oke langsung saja ke tutorial menampilkan Godmode Cekidot!

  1. Kalian buat new folder di desktop kalian (klik kanan pada desktop->new->folder
  2. Rename folder tersebut (klik kanan pada folder tersebuat->rename)
  3. Ubah namanya menjadi ( GodMode.{ED7BA470-8E54-465E-825C-99712043E01C} )
  4. Selesai:)
Setelah selesai maka akan berubah folder yang tadi menjadi seperti gambar berikut ini:

Menu-menu shorcut pada Godmode sangat banyak mencapai 283 shorcut yang terdapat dalam satu folder godmode yang terdiridari :
  1. Action center (15)
  2. Administrative Tools (10)
  3. AutoPlay (3)
  4. Backup And Restore (2)
  5. BitLocker Drive Encryption (2)
  6. Color Management (1)
  7. Credential Manager (1)
  8. Date And Time (4)
  9. Default Programs (2)
  10. Desktop Gatgets (6)
  11. Device Manager (1)
  12. Devices And Printers (11)
  13. Display (11)
  14. Ease Of Access Center (26)
  15. Folder Options (5)
  16. Fonts (3)
  17. Getting Started (4)
  18. HomeGroup (2)
  19. Indexing Options (1)
  20. Internet Options (14)
  21. Keyboard (2)
  22. Location And Other Sensors (3)
  23. Mouse (8)
  24. Network And Sharing Center (16)
  25. Notification Area Icons (7)
  26. Parental Controls (1)
  27. Performance Information And Tools (4)
  28. Personalization (12)
  29. Phone And Modem (1)
  30. Power Options (9)
  31. Programs And Features (8)
  32. Recovery (1)
  33. Region And Language (10)
  34. RemoteApp And Desktop Connections (1)
  35. Sound (4)
  36. Speech Recognition (3)
  37. System (22)
  38. Taskbar And Start Menu (10)
  39. Troubleshooting (12)
  40. User Accounts (13)
  41. Windows CardSpace (1)
  42. Windows Defender (1)
  43. Windows Firewall (2)
  44. Windows Mobility Center (2)
  45. Windows Update (2)
Oke cukup banyak juga bukan disini kalian bisa mengatur semuanya dalam satu folder. Sekian tutorial mengenai menu yang tersembunyi di windows 7. Mohon maaf bila ada kesalahan dalam penyampaian. Mudah mudahan artikel ini bermanfaat buat kalian jika kalian suka dengan artikel ini silahkan like dan share. Terimakasih:)

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara menampilkan menu yang tersembunyi di windows 7 (Godmode)"

Post a Comment