Cara menghapus blog


     Tutorial kali ini saya akan membantu anda bagi yang mempunyai blog tapi sudah beberapa post di publikasikan akan tetapi berhenti di tengah jalan dan anda ingin menghapus blog tersebut? ya post sekarang sangat cocok buat anda. Oke langsung saja liat ke bawah!!

     Okee!..ketemu dengan saya lagi di tutorial TEKNOWTEK. Kali ini saya akan membantu kawan-kawan tentang bagaimana CARA MENGHAPUS BLOG di blogspot.com. Cekidot!

Langkah-langkah:

  1. Login terlebih dahulu di blogger.com
  2. Pilih menu setelan -> lainnya.
  3. Pilih pilihan hapus blog. 
  4. Maka akan muncul kotak pemberitahuan seperti ini:
  5. Lalu klik hapus blok ini.
  6. Selesai.

"blog yang telah dihapus dapat di pulihkan dalam jangka 90 hari sebelum dihapus selamanya".
Sekian tutorial dari saya mohon maaf bila ada kesalahan dalam penyampaian jika ada yang ditanyakan silahkan komentar dibawah sini. Dan kalau artikel ini bermanfaat bagi kalian silahkan like dan share.Terimakasih:)

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara menghapus blog"

Post a Comment